Home Profile Opinion Academic Experience Tutorial

Kamis, 10 September 2015

Cara Membuat Border Keliling Blog


  Hai teman-teman! Neira request nih. Maaf ya, aku baru sekarang postnya! Aku masih latihan PBB dan kemarin Selasa lombanya. Pake seragam PKS. Alhamdulillah lancar! Nggak tahu dapat juara berapa. Nah, besok Senin 14 September, Resti ikut JAMBORE. Jadi nggak bisa ON setiap saat ya! Apalagi sekarang aku kelas 6. Yuk lihat tutorialnya!!


1. Dashboard
2. Template
3. Edit HTML
4. Expand Widget Template
5.
A. Cari kode .content-outer {
Ketemu?? Hapus kode dibawah .content-outer { sampai kode .content-inner {
Taruh kode dibawah ini DIBAWAH kode .content-outer {
border:9px solid #000;
margin-bottom:10px;
}
-merah untuk ukuran border
-hijau jenis border
-biru kode warna

B. Cari kode .content-inner { atau #content-wrapper {
Ketemu?? Taruh kode dibawah ini DIBAWAH kode yang kamu cari.
-moz-border-radius: 35px;
border-radius: 35px; 
-moz-box-shadow: 0 0 6px 6px #000000
-webkit-box-shadow: 0 0 6px 6px #000000;
box-shadow: 0 0 6px 6px #000000;
-merah untuk kode warna kamu

6. Pratinjau lalu Save

Credit: This and This


Terima kasih telah membaca, tinggalkan komentar ya!

1 komentar:

^_^ Komentar yang Baik ya! ^_^

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...